Panduan Permainan
PEMBUATAN KARAKTER
PEMBUATAN KARAKTER
Setelah memilih akun yang ingin dihubungkan dan server, kamu akan memasuki layar pemilihan karakter.
Pada layar pemilihan karakter, buat karakter dengan mengetuk tombol ‘Buat Karakter’.
1. Pilih karakter laki-laki/perempuan untuk memilih jenis kelamin.
2. Buatlah nama karakter. Nama karakter harus berisi 2~8 huruf, dan tidak dapat menggunakan nama yang mengandung kata terlarang atau melanggar kebijakan operasional.
3. Selesaikan pembuatan karakter dengan mengetuk tombol ‘Mulai Game’.
Comment
You can insert comments after loggin in.
0/1000